Panduan Memilih Gypsum Untuk Rumah Minimalis

Bagikan



Gypsum atau drywall telah mengubah pandangan tentang kontruksi dinding interior. Penggunaan gypsum sudah menjadi gaya rumah yang sangat di idamkan oleh banyak orang , karna selain mempercantik ruangan , gypsum juga mempunyai manfaat yang sangat besar salah satunya yaitu untuk menghilangkan suara bisik, material ini mampu menahan atau mereduksi suara sehingga tidak tembus dinding.

Gypsum termasuk kedalam tren interior bagi masyakarakat karna gypsum mampu mengubah pandangan tentang kontruksi dinding interior , jadikan konsep ruangan rumahmu menjadi hunian indah dan nyaman mnggunakan gypsum .

Artikel Terkait

Leave a Comment