Kansai Paint Rilis Dua Cat Kelas Premium Baru

Produsen cat asal Jepang, PT Kansai Prakarsa Coatings (Kansai Paint), kembali meluncurkan inovasi terbarunya, Kansai Diamond Shield 12-IN-1 dan Kansai Splesh Glimmer. Kansai Diamond Shield 12-IN-1, sebuah terobosan cat eksterior yang menggabungkan 12 inovasi utama, menawarkan kualitas premium dan ketahanan terhadap cuaca ekstrem. Adapun Kansai Splesh Glimmer merupakan cat tembok high-gloss enamel yang kini hadir … Read more

Beragam Produk AkzoNobel untuk Bumi yang Lebih Sehat dan Berkelanjutan

AkzoNobel menegaskan komitmennya dalam menyediakan solusi inovatif untuk bangunan yang lebih sehat dan berkelanjutan dengan memanfaatkan inovasi cat dan pelapis. Seperti dinyatakan oleh Oscar Wezenbeek, Managing Director, AkzoNobel Decorative Paints, South East and South Asia, “Sebagai penyedia solusi cat dan pelapis yang ramah lingkungan, kami memberikan kontribusi penting dalam transformasi lingkungan untuk mengurangi jejak karbon … Read more

Agar Pelanggan Lebih Mudah Pilih Cat, Dulux Buka Experience Store di BSD City, Tangsel

Untuk lebih membantu pelanggan memilih cat yang paling tepat sesuai kebutuhannya, secara lebih mudah, PT ICI Paints Indonesia (AkzoNobel Decorative Paints Indonesia), menghadirkan flagship store, Dulux Experience Store. Produsen cat Dulux tersebut memilih kawasan BSD City, Tangerang Selatan, sebagai lokasi experience store pertamanya. Dulux Experience Store ini mengusung konsep Show Me, Inspire Me, Demonstrate Me … Read more